Baru baru ini sepertinya ada banyak player yang mencari tahu kode redeem one punch man the strongest terbaru. Berikut ulasannya.
Game one punch man the strongest cukup menyita perhatian sejak pertama kali dirilis pada Juni lalu. Game yang diadaptasi dari anime tersebut memang memiliki fans yang cukup banyak di Indonesia. Maka tidak aneh jika saat ini game One punch man ini banyak diminati player.
Akan tetapi yang sedang dicari cari player saat ini sepertinya adalah kode redeem one punch man terbaru 2021 dan yang maish aktif tentunya. Simak sampai habis.
Apa itu game One Punch Man the Strongest?
Sesuai dengan namanya, game ini diadaptasi langsung dari sebuah seri anime jepang One Punch Man. Anime ini sangat terkenal bukan hanya di negara asalnya, melainkan sampai ke seluruh belahan dunia.
Dalam animenya sendiri menceritakan seorang karakter utama bernama Saitama yang mana super duper kuat. Dia bisa mengalahkan semua musuhnya hanya dengan satu kali pukulan. Selain itu Saitama juga memiliki seorang murid yang setengah cyord bernama Genos dan bersama sama membasmi kejahatan.
Nah sementara itu untuk game One punch man the Strongest ini juga akan membawakan kisah yang sama seperti dalam animenya. Sehingga untuk kalian yang memang sudah menonton anime One punch man tidak akan asing dengan alur ceritanya.
Untuk genre game sendiri adalah card game disertai dengan gacha. Terdapat banyak karakter yang bisa kamu mainkan dan kombinasikan untuk bisa mengalahkan musuh. kamu bisa memilih untuk menggunakan karakter dari 4 role seperti pahlawan, monster, penjahat, dan martial artist.
Untuk mengumpulkan semua karakter, bisa kamu lakukan dengan cara memainkan gaiden story dan menaglahkan musuh atau bisa juga melalui gacha.
Lalu fitur lain yang bisa kamu coba dalam game One punch man the Strongest ini adalah kode redeem atau gift code. Dengan memasukkan kode redeem ini kmau bisa mendapatkan hadiah secara gratis.
Berikut ini adalah Kode Redeem One Punch Man The Strongest Terbaru 2021.
Kode Redeem One Punch Man The Strogest
Untuk mendpaatkan kode redeem game ini bisa kamu temukan di internet. Biasanya ada saja kreator maupun youtuber yang membagikannya secara cuma cuma.
Kode redeem juga bisa saja diberikan langsung oelh pihak developer game. Namun kamu haurs buru buru menggunakannya karena selalu memiliki batas waktu.
Sementara itu untuk Kode Redeem One Punch Man The Strongest Terbaru 2021 yang saat ini masih aktif ada beberapa diantaranya adalah sebagai berikut.
- OPMONEYR : klaim dan dapatkan hadiahnya
- OPMJUNI : klaim dan dapatkan hadiahnya
Kode tersebut sepertinya masih aktif dan bisa kamu tukarkan untuk mendapatkan hadiah. Untuk cara memasukkan kodenya bisa lihat di bawah.
Cara klaim Kode redeem One Punch Man The Strongest
Untuk memasukkan kode dna klaim hadiah di game One punch man ini sangatlah mudha. Sebelumnya pastikan kamu sudah memiliki game dan akunnya. Setelah itu bsia ikuti saja panduan berikut.
- Buka dan jalankan game One punch Man The Strongest di ponsel kamu.
- Setelah masuk kamu bisa klik ikon Profil untuk melanjutkan.
- Kemudian bisa pilih Gift Code untuk memasukkan kode.
- Langsung saja kamu bisa masukkan kode redeem yang telah dibagikan diatas ke dalam kolom yang tersedia.
- Terakhir tinggal submit dan tunggu hadaihnya dikirimkan ke akun kamu.
Bagaimana cukup mudah bukan? Dengan mengikuti langkah diatas sekarang kamu sudahbisa mengunakan koe redeem game anime One Punch Man. Tunggulah beberapa saat, jika kode berhasil digunakan maka hadiah akan langsung dikirimkan ke akun game kamu.
Akhir Kata
Nah itulah sedikit penjelasan mengenai kode redeem One Punch Man teh Strongest dan cara memasukannya. Jika masih ada yang belum jelas bisa tanyakan di komentar segera.
Mungkin sekian dulu untuk pembahasan Sabilia pada kesempatan kali ini. Semoga informasinya membantu. terima kasih dan selamat mencoba.